Suwirta ; Perbekel Lebih Proaktif Tangani Sosial Masyarakat

pelantikan perbekel Suana (foto/sjd)

SUANA, Pelantikan perbekel suana periode 2016-2022 berlangsung di Balai banjar setempat, Selasa (26/1). Calon incambent I Ketut Rai Sudarta terpilih kembali.
Pengucapan sumpah dan pelantikan dihadiri Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta, DPRD I Putu Santiasa, Staf Ahli, forum kordinasi pimpinan daerah, forum kordinasi pimpinan kecamatan Nusa Penida, perbekel se kecamatan Nusa Penida dan tokoh masyarakat setempat.

Dalam sambutan Bupati Suwirta mengatakan menjadi perbekel kembali kedua kali sudah tentu tahu kemana kordinasi sebaik-baiknya demi kepentingan masyarakat.

Dia meminta kepada masyarakat maupun tokoh setempat melengkapi kekurangan dan menerima kelebihan perbekel demi kepentingan kita bersama membangun desa.

Permasalahan sosial masyarakat masih PR yang belum bisa mengentaskan. Disini, Suwirta meminta data valid sosial masyarakat seperti KK miskin, orang cacat dan buta huruf. Permasalahan pengentasan kemiskinan berjalan ditempat hal ini disebabkan kurang motivasi bekerja. Orang cacat seperti saat bedah desa beberapa lalu Ni Ketut Raka asal Dusun Kelemahan menginspirasi kita bahwa keterbatasan fisik bukan menjadi sandungan melakukan aktifitas dan tidak berpaku tangan mengharapkan bantuan," bebernya Bupati asal Ceningan.

Oleh ; Santana Ja Dewa


Share on Google Plus

wak laba

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment

http://waklaba.blogspot.com/. Powered by Blogger.