Arif Prasetyo ; Mengungkap Jernih Masalah Melalui Esai

Arif B. Prasetyo (foto/sjd)

KETEWEL-GIANYAR, Goresan buah pikiran tertuang dalam sebuah esai menjabarkan sebuah permasalahan menyangkut seni rupa, budaya, film dan lainya. Kerangka esai paling utama ide dan gagasan yang akan ditulis, pergolakan masalah penting menjadi sebuah acuan dalam menulis disamping majinasi. Terkadang saat menulis " mood " picu penulis terhenti ketika dipersimpangan jalan. Memelihara imanijasi melecat dipikiran sulit dilakukan, disini perlu wawasan meterjemahkan pokok permasalan yang disampaikan menarik bagi pembaca.

" Kreatifitas mengolah buah pikiran menata aspek bahasa menarik perhatian pembaca utama dalam penulisan. Namun diakui sekarang perubahan teknologi meracuni semua aspek sendi kehidupan membrangus menggoda. Tingkat membaca masih rendah tergoda pengaruh kekinian. Membaca buku adalah modal seorang penulis esai sebagai bahan rujukan menulis tanpa hal itu sulit imajinasi mengalir, kepekaan dan insting biar melekat butuh menulis lebih banyak," kata Arif Bagus Prasetyo Kurator Seni Rupa saat memberikan workshop penulisan esai di Bentara Budaya Bali.

Menulis esai, kata Arif sasaran pembaca yang disasar menyesuaikan tata bahasa yang disampaikan, fakta tersebut inti setiap penulisan esai. Mengingat kemampuan sasaran pembaca tidak sama sehingga pemilihan tata bahasa yang disampaikan dimengerti. Kerangka esai seperti pemilihan judul mutlak rumusan dasar. Secara utuh esai memancing pembaca terbawa susana inspiratif.

Kembali permasalah diawal ketika menulis esai memelihari imajinasi meledak-ledak kejernihan pikiran menangkap masalah butuh latihan menulis paling pokok dan utama dilakukan.

" Bisa menulis itu anugrah tahan imajinasi liar anda tampung dan gerakan goresan pikiran mengungkap sesuatu sesuai gagasan memberikan kenyamanan pembaca," tutur Alumnus Write International Program, University of Lowa, USA.(*sjd)
Share on Google Plus

wak laba

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment

http://waklaba.blogspot.com/. Powered by Blogger.