Surf Competitions NPF 2015 Peserta Menunjukan Kebolehan Menari diatas Ombak




peselancar dengan elok mainkan ombak

JUNGUTBATU, Nusa Penida Festival 2015 semarak berbagai lomba dan kegiatan salah satunya Surf Competitions. Deburan ombak Lembongan sangat menantang para peselancar.

“ dukungan barel ombak sangat spetakuler. Riak-riak peserta kegirangan meliuk-liuk menari di atas ombak. Aktifitas penyeberangan ramai kami berkodinasi dengan pihak Pol Air Nusa Penida serta akomodasi fast boat untuk pelan-pelan melintas di area kompetisi, “ kata kordinator lomba I Wayan Lena, Minggu (4/10). 

I Wayan Lena ketua Lembongan Surf Team mengatakan peserta dibagi tiga kategori yakni U-14 , U-18  masing 16 peserta dan dewasa 23 peselancar. Sebanyak delapan juri terlibat kompetisi ini. Peserta terbaik akan dipilih sesuai dengan kateria ombak, manufer & finishing. Sementara ini peserta hanya local saja yakni Ceningan, Lembongan dan Jungutbatu. 

“ rencana mengundang peselancar luar tapi keterbatasan anggaran kita hanya melibatkan local. Sementara kompetisi sama sudah diselenggarakan, tapi untuk menambah greget kompetisi disatukan saja berbarengan dengan festival, “ imbunya.

Menurut Aiptu Gede Suparta Pol-Air Nusa Pendia mengatakan dari awal kami memantau agar pelaksanaan kompetisi ini berjalan lancar, aman dan selamat.

Oleh : Santana Ja Dewa
gambar yang lainya : 




Share on Google Plus

wak laba

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment

http://waklaba.blogspot.com/. Powered by Blogger.