Malibou Stone Hibur Penonton NPF 2015




LEMBONGAN, Ajang Nusa Penida Festival 2015 memberikan kesempatan band local untuk performance. Kesempatan ini tidak sia-siakan Malibou Stone. Band asal Banjar Batununggul mengusung genre regge.

“ saya sangat berterima kasih atas kesempatan performance. Sungguh luar biasa, apalagi wisatawan asing juga ikut berjogeg ala rasta semakin semangat membara memberikan yang terbaik , “ kata Pentolan Band Wi Dadang Sugali.

Saat ditanya tentang nama Band, Wi menjelaskan Malibou Stone terinspirasi dari spot dive di Nusa Penida yang terkenal. Mudah-mudahan nama tersebut memberikan vibrasi positif.

“ genre ragge memang sudah mengakar semua personil kami. Luapan emosi tertuangkan genre ini, “ ujarnya.

Penonton terutama wisatawan asing sangat menikmati sampai berjogeg ria.

yuk ! kunjungi Nusa Penida 

Oleh : Santana Ja Dewa
Share on Google Plus

wak laba

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment

http://waklaba.blogspot.com/. Powered by Blogger.