Hari Raya Galungan Warga melakukan sembahyang Bersama


Batununggul ( waklaba.blogspot.com)
Serangkaian hari Raya Galungan warga Desa Pakraman Dalem Setra Batununggul melakukan persembahyangan bersama di Pura Dalem maupun Pura Yang lainya. Hal yang menarik dari serangkaian persembahyangan bersama yakni rasa kekeluargaan dan ketemu kangen antar pemedek.


"persembahyangan yang kami lakukan bersama keluarga tak lain mengajarkan anak agar lebih tahu makna hari Raya Galungan serta rangkaian hari Raya Galungan ," kata seorang Pemedek I Dewa Gede Suta Widnyana ditemui di Pura Dalem, setempat, Rabu (23/10).

" Galungan bermakna kemenangan melawan sifat buruk, sedangkan keyakinan kami, kemenangan melawan sifat-sifat setan. Tetapi pada akhirnya semua itu sama yakni bermakna kemenangan. Ritual persembahyangan itu sangat menarik, begitu berwarna. Orang-orang membawa bunga dan buah-buah dan mereka sangat bahagia," ujarnya Bendesa Pakraman Dalem Setra Batununggul I Dewa Nyoman Yusa.

Oleh : Santana Ja Dewa

Share on Google Plus

wak laba

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment

http://waklaba.blogspot.com/. Powered by Blogger.